Kota Bima Siap Berangkatkan Qoriah Terbaiknya Dalam Laga STQN XXVI Di Maluku Utara

Dilihat 0 kali

 

BIMA - Walikota Bima HM.Lutfi, SE Sabtu pagi 9 Oktober 2021, menerima audiensi Tim STQ yang akan berangkat mengikuti STQN di Maluku Utara 14-20 Oktober 2021.

Asisten I Abdul Gawis,SH, yang ditunjuk sebagai Ketua Tim didampingi Kabag Kesra Sirajudin,S.Sos.memaparkan kesiapan Kota Bima terkait gelaran Seleksi Tilawatil Qurโ€™an (STQ) ke- XXVI Tahun 2021.

Dalam paparan kesiapan gelaran STQN ke XXVI dihadapan Walikota dan Sekda Kota Bima.

Gawis mengatakan Dua Qoriah Kota Bima yang akan jadi wakil NTB dalam STQN, yang akan berlangsung di Ibukota Maluku Utara sudah siap.

Ada empat cabang yang akan dilombakan yakni Cabang Tilawah Alquran, Cabang Hafizh Quran, Cabang Tafsir Alquran dan Cabang Hadist untuk putra-putri.

Dan Kota Bima Qoriah Kota Bima mengikuti Cabang tilawah yakni Arafah Wulandari pada 5 juz tilawah dan Uswatun Hasanah pada 1 juz tilawah.(Minarti)

Comments

Not using Html Comment Box  yet?

No one has commented yet. Be the first!

rss

@Redaksi Jawatimurnews

Sumber : JTN Media Network

 THE GREEN NEWS JTN
Previous Post Next Post

Contact Form

Pembinaan Rohani dan Mental Polres Nganjuk, Kapolres Inginkan Peningkatan Kualitas Ibadah | Dorong Inklusivitas dan Regenerasi Talenta Energi Berkelanjutan, Elnusa Petrofin Jalin Kemitraan Strategis dengan Dunia Akademik di 3 Kota Besar | Seruan Hari Bumi untuk Pelestarian: Permata Alam Tersembunyi di Indonesia | Kartini Zaman Now, Mandiri Finansial Lewat Solusi BRI Finance | Qiscus Umumkan Integrasi Resmi TikTok Messaging Ads ke dalam Platform Omnichannel-nya | LRT Jabodebek Peringati Hari Kartini dengan Wujud Nyata Dukungan untuk Wanita | Kapolres Kepulauan Meranti Lepas Puluhan Peserta Jambore Karhutla 2025 | Polisi Beri Bantuan Kursi Roda untuk Penderita Celebral Palsy-Lansia di Bekasi dan Karawang | Polres Sampang Ungkap Peredaran Narkoba, Kurir dan 938,73 Gram Sabu Berhasil Diamankan | Polda Jatim Turun Tangan Usut Penahananan Ijazah Karyawan Oleh Perusahaan di Surabaya | mas tamvan