Antisipasi Bencana dan Menjelang Nataru, Satlantas Polrestabes Surabaya Gelar Apel Pasukan

Dilihat 0 kali

SURABAYA_JAWA TIMUR

jawatimurnews.com - Antisipasi bencana dan pengamanan menjelang natal dan tahun baru (Nataru), Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polrestabes Surabaya menggelar apel pasukan yang diikuti ratusan personel.

"Kami adakan apel gelar pasukan ini demi kesiapan menghadapi antisipasi bencana dan persiapan Operasi Lilin hingga pengamanan natal 2021 dan tahun baru 2022 (Nataru).

Tentunya, segala kesiapan sudah terlaksana. Turut melibatkan sebanyak 302 personel. Hingga, konsep sarana maupun prasarana (Sarpras) lebih awal.

"Kami siap siagakan para personel dalam pelaksanaan tidak terkendala," kata Kasat Lantas Polrestabes Surabaya AKBP Teddy Chandra disela-sela kesibukannya, Senin (8/11/2021).

Disampaikan kembali, pengecekan kesiapan personel telah tersiapkan. Mulai kesiapan diri sendiri serta fasilitas kendaraan dinas.

"Saat pengecekan, kami melihat bahwa kendaraan dinas layak ketika pelaksanaan nanti," terangnya.

Untuk pelaksanaan nanti, masih kata Teddy, telah prioritaskan wilayah yang rawan saat musim hujan. Lokasi itu dilakukan pemetaan jika sering kali mengetahui genangan banjir saat musim penghujan.

"Intinya, kami memprioritaskan wilayah yang kerap kali banjir. Yakni, Jalan Mayjen Sungkono, Jalan Adityawarman, maupun titik kawasan perlunya terantisipasi," kata dia.

Teddy kembali menyarankan, para personel Satlantas Polrestabes Surabaya diharuskan mentitik fokuskan dalam setiap situasi apapun.

"Kami bertujuan, memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat, bahkan telah memfasilitasi unit kendaraan senso yang mana nanti alat ini dapat menangani jika kalau ada pohon yang tumbang," tuturnya. (ynt/vn)


@Redaksi JAWATIMURNEWS
Editor : Zahrudin-Haris-Athallah SND
Sumber : JTN MEDIA NETWORK

Comments

Not using Html Comment Box  yet?

No one has commented yet. Be the first!

rss
Previous Post Next Post

Contact Form

Aiptu Herman, Polisi Sekaligus pengajar Pondok Pesantren Yatim Piatu di Tegal | Operasi Pekat II Semeru 2025 Polisi Berhasil Amankan Pesilat yang Bikin Onar di Ngawi | Dies Natalis ke-73 Fakultas Hukum Unhas Dihadiri Seribuan Alumni | Amankan Event Terjun Payung Internasional ‘Karimunjawa Boogie Woogie Jump’, Polres Jepara Terjunkan Puluhan Personel | Puluhan Dosen Unismuh Makassar akan Patenkan Temuannya | Universitas Hang Tuah Gelar Sharing Session Bahas Pengelolaan Sampah di Wilayah Pesisir dalam Rangka Dies Natalis ke-38 | Satresnarkoba Polres Nganjuk Tangkap Pengedar Sabu di Halaman Bank | Kirab Sesaji sedekah bumi Persembahan warga Gejakan di arak ke makam Tua Mbah IROBOYO. | Kabupaten Mojokerto Genap 732 Tahun, Bupati Albarra Beberkan Prestasi dan Gebrakan Program Terobosan | Sendratasik Mpu Nala dalam Night Culture Parade Apeksi, Ning Ita: Angkat Kejayaan Maritim Majapahit | mas tamvan