JTN UPDATE : Selasa 13 Mei 2025 03:47:34 AM

Satgas Yonif Mekanis 512/QY Anjangsana di Wilayah Binaan

Dilihat 1 kali

KEEROM_PAPUA

Jawatimurnews.com - TNI melalui Personel Pos Waris Satgas Yonif Mekanis 512/QY Dalam anjangsana dimaksudkan untuk mengetahui akan kondisi diwilayah binaannya dengan mendatangi kediama warga di Kampung Banda, Distrik Waris, Kabupaten Keerom, Papua, Kamis (28/10/2021).

Dansatgas Yonif 512/QY, Letkol Inf Taufik Hidayat pada saat dikonfirmasi terkait tugas pokok Satgas Yonif Mekanis 512/QY dalam rilis tertulisnya menjelaskan bahwa, 

"Tugas dari tiap Personel Satgas selain melaksanakan tugas pokok menjaga kedaulatan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) dan keamanan di wilayah perbatasan RI-PNG, juga melaksanakan kegiatan kewilayahan, kegiatan ini diharapkan dapat mewujudkan ketahanan wilayah serta membina dan mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat".

Diharapkan dengan kegiatan anjangsana yang rutin dilaksanakan akan didapat keharmonisan antara TNI dengan masyarakat. Dalam kegiatan anjangsana diadakan acara penyuluhan, pembagian 9 bahan pokok, maupun pakaian, yang dibutuhkan oleh masyarakat perbatasan.

Dengan dilakukan anjangsana terbangun kebersamaan dan sinergitas TNI dengan masyarakat dalam menghadapi setiap permasalahan di wilayah. 

Selanjutnya dalam mengakhiri penjelasannya Dansatgas mengajak semua anggotanya untuk menjadi terdepan dalam membantu kesulitan masyarakat, dengan demikian kemanunggalan TNI - Rakyat  terwujud di wilayah perbatasan.(Pen Yon 512/E S)


@Redaksi JAWATIMURNEWS
Editor : Zahrudin-Haris-Athallah SND
Sumber : JTN MEDIA NETWORK

Comments

Not using Html Comment Box  yet?

No one has commented yet. Be the first!

rss
BERITA REKOMENDED
Previous Post Next Post

Contact Form

Pelindo Solusi Logistik Fasilitasi Mobilisasi Alat Berat dalam Proyek Strategis di Palembang | Eratani dan Tokio Marine Indonesia Bersinergi melalui Program Asuransi Usaha Tani Padi dan Jaminan Kecelakaan Kerja untuk Perlindungan Petani | WSBP Belajar Beton Goes To School Hadir Kembali, Ajarkan Inovasi Beton Ramah Lingkungan ke Siswa-Siswi Teknik Konstruksi SMKN 1 Jakarta | Peningkatan Kapasitas UMKM Di Desa Suko Dengan Pelatihan Keuangan Dan Digitalisasi | Bhabin kamtibmas desa Jogomerto Buka Saluran Dam, Dukung Ketahanan Pangan Nasional | 10 Kripto Teratas yang Wajib Dipantau di 2025 | BOOM! KAI & MiKA Next Class: KAI Dorong UMKM Naik Kelas Lewat Pelatihan dan Tantangan Digital | Polres Tulungagung Menggelar Pelatihan Membuat Dan Menerbangkan Balon Udara Tanpa Awak Secara Aman dan Sesuai Regulasi | Polri Tangguhkan Penahanan Mahasiswi Pemilik Akun X Terkait Kasus Dugaan Manipulasi Dokumen Elektronik | Polda Jateng Bantah Narasi Penjebakan Massa Aksi Mayday dengan Ambulans | mas tamvan