Babinsa Koramil Kota Bangun Bersama Bhabinkamtibmas Lakukan Pengaman Ibadah

Dilihat 0 kali

 

KUTAI KARTANEGARA

jawatimurnews.com - Babinsa Koramil 0906-09/Kota bangun Kodim 0906/Kutai Kartanegara (Kkr) bersama Bhabinkamtibmas melakukan pengamanan kegiatan ibadah dalam rangka Nataru (Natal dan Tahun Baru) di gereja Pantekosta dengan tema "Tuhan Memberi Kemenangan",  yang berada di RT. 13 desa koba (Kota Bangun) 3 kecamatan Kota Bangun, Selasa (28/12/2021).

Pengamanan ibadah yang di lakukan oleh anggota TNI- Polri ini merupakan salah satu tugas dan tanggung jawab dalam memberikan keamanan dan kenyamanan kepada warga masyarakat Kristiani dalam melakukan kegiatan ibadah di gereja. 

Sertu Yuwono Selaku Babinsa koba 3 mengatakan "Selama Nataru pengamanan ibadah di gereja maupun di pos - pos PAM yang ada akan terus di tingkatkan guna memberikan rasa aman agar warga yang melakukan ibadah lebih tenang dan fokus, serta untuk cipta kondisi Kamtibmas dalam menyambut tahun baru agar tercipta wilayah yang kondusif", imbuhnya.

Saya sangat berterima kasih kepada Babinsa serta Bhabinkamtibmas yang telah melakukan pengamanan di gereja baik itu pada malam hari maupun siang hari untuk memberikan rasa aman dalam  beribadah", ucap pendeta Heri Langi.


Sumber : Jtn Media Network 

Kodim 0906/Kkr


(Abra)

Comments

Not using Html Comment Box  yet?

No one has commented yet. Be the first!

rss

@Redaksi Jawatimurnews

Sumber : JTN Media Network

 THE GREEN NEWS JTN
Previous Post Next Post

Contact Form

Indonesia Luncurkan Indonesian Society of Regenerative Medicine | MLV Teknologi Memperkenalkan AV System Integration untuk Meningkatkan Kolaborasi Korporat | PTPP Melunasi Obligasi dan Sukuk Mudharabah Lebih Cepat dari Tanggal Jatuh Tempo | Hisense Luncurkan Laser Berteknologi Canggih Smart Mini Projector C2 Ultra, Hadirkan Bioskop Maksimal di Setiap Suasana | Lebih Banyak Pilihan! Daftar Aset Kripto Resmi di Indonesia Tembus 1.444 Token | Pembinaan Rohani dan Mental Polres Nganjuk, Kapolres Inginkan Peningkatan Kualitas Ibadah | Dorong Inklusivitas dan Regenerasi Talenta Energi Berkelanjutan, Elnusa Petrofin Jalin Kemitraan Strategis dengan Dunia Akademik di 3 Kota Besar | Seruan Hari Bumi untuk Pelestarian: Permata Alam Tersembunyi di Indonesia | Kartini Zaman Now, Mandiri Finansial Lewat Solusi BRI Finance | Qiscus Umumkan Integrasi Resmi TikTok Messaging Ads ke dalam Platform Omnichannel-nya | mas tamvan