Biddokkes Polda Jatim Gelar Pelatihan Peningkatan Kemampuan Personil Kesehatan

Dilihat 0 kali

 

SURABAYA_JAWA TIMUR

jawatimurnews.com  - Biddokkes Polda Jawa Timur, melaksanakan Pelatihan peningkatan kemampuan personil kesehatan "Aplikasi Yankes Presisi". Yang dilaksanakan pada Kamis (2/12/2021) pagi, yang dilaksanakan di Hotel Grand Darmo, Surabaya.

Dalam kegiatan ini dihadiri oleh Karumkit Bhayangkara Surabaya, Kasubbidkespol Biddokkes, Kasubbiddokpol Biddokkes, Kasubbagrenmin Biddokkes, Kaur dan Paur Biddokkes. Yang diikuti oleh Kasie Dokkes Polres jajaran serta Operator Polres jajaran polda jatim.

Kegiatan ini bertujuan untuk menjawab rencana 2022 "Rikkesla All Goverage jajaran Polda Jatim" Dan Strategi Pengelolaan Kesehatan Personil Jatim.

"Selain itu juga untuk Kesehatan Pers Polri dapat terpantau melalui aplikasi โ€œYankes Presisiโ€ baik oleh Anggota tersebut maupun oleh Pimpinannya secara berjenjang," kata Kabiddokkes Polda Jatim Kombes Pol dr. H. Erwinn Zainul Hakim. 

Aplikasi Yankes presisi mencakup banyak data antara lain data medis rikkes berkala, data laporan anggota sakit. Untuk pengembangan module data akan dikembangkan kontinu sesuai situasi tantangan dan kebutuhan di lapangan.

"Personil Sikes / FKTP / RS diharapkan bisa belajar cara pengisian dan update data dimaksud," sambungnya.

Biddokkes akan mengakomodir dan mengkoordinir serta menganev data yang sudah terkumpul dan di kembangkan menjadi "Laboratorium Kesmaptaโ€ Dan menjadi kajian bersama tim peneliti dari Universitas Airlangga giat penelitian dan oleh data sudah berjalan sebagai bahan Seminar Nasional Kesehatan Personil Polri.

(E S/VN)

Comments

Not using Html Comment Box  yet?

No one has commented yet. Be the first!

rss

@Redaksi Jawatimurnews

Sumber : JTN Media Network

 THE GREEN NEWS JTN
Previous Post Next Post

Contact Form

11 Tanaman Herbal untuk Nyeri Otot dan Sendi: Manfaat dan Khasiat nya | Planar: Teknologi Audio Visual Terdepan Meningkatkan Produktivitas Lingkungan Kerja Modern | Kapolres Nganjuk Hadiri Dharma Santi, Serukan Toleransi Antarumat Beragama | India dan Indonesia Perkuat Hubungan Strategis Lewat Dialog Perencanaan Kebijakan di Jakarta | Hari Bumi di Marianna Resort: Aksi Nyata Pelestarian Alam Bersama Sarah Pandjaitan dan Pemerintah Setempat | Menteri BUMN Tinjau Kesiapan Operasional Bali International Hospital: RS Berstandar Internasional Siap Layani Masyarakat | Warga Pojok Desa Tanjung kalang Mengalami keracunan Setelah hajatan di Rumah ketua RT. | Kedubes India Perkuat Kemitraan Strategis dalam Teknologi Pertahanan Pada Forum Temu Bisnis Pertahanan Berbasis Riset dan Inovasi di Indonesia | ASRI dan Carla Skin Clinic Berkolaborasi untuk Hutan Lebih Sehat di Hari Bumi | Handara Golf & Resort Bali Perkuat Komitmen Terhadap Sustainability di Bulan Bumi Ini | mas tamvan