JTN UPDATE : Jum'at 16 Mei 2025 05:10:11 PM

Kodim 0906/Kutai Kartanegara Libatkan Personilnya Dalam Pengamanan Nataru

Dilihat 0 kali

KUTAI KERTANEGARA

jawatimurnews.com - Dalam rangka pengamanan Natal dan jelang tahun baru 2022, Kodim 0906/Kutai Kartanegara (Kkr) mengerahkan personilnya dalam kegiatan pengamanan di sejumlah Pos terpadu yang ada diwilayah Kecamatan Tenggarong. Senin (27/12/2021).

Selain dari personil Kodim 0906/Kkr, kegiatan pengamanan juga dilakukan oleh personil dari Polres Kukar dan Satpol PP serta Dishub Kukar dengan menempati Posko-Posko terpadu diantaranya Posko terpadu yang berada di jalan Maduningrat kelurahan Melayu dan Posko terpadu Kumala yang berada di jalan KH. Akhmad Muksin kelurahan Timbau.

Salah satu anggota Kodim 0906/Kkr yang berada di Posko terpadu jalan Maduningrat Serma Eko Tamono mengatakan, โ€œSelama melakukan kegiatan pengamanan di Posko terpadu kami memantau dan memonitor situasi serta kondisi wilayah yang ada di kabupaten Kukar paska perayaan Natal dan jelang tahun baru 2022โ€.

โ€œKegiatan yang kami lakukan merupakan salah satu upaya sinergitas TNI-Polri dan pemerintah daerah dalam sukseskan Operasi Lilin Mahakam tahun 2021 yang bertujuan memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat serta menciptakan kondisi keamanan yang stabil khususnya di wilayah kecamatan Tenggarongโ€, ucap Serma Eko.


Sumber : Jtn Media Network 

(Asep NS)

Punya Produk UKM/PIRT, pasang iklan disini Rp.100.000/Tahun klik gambar dibawah


@Redaksi JAWATIMURNEWS
Editor : Zahrudin-Haris-Athallah SND
Sumber : JTN MEDIA NETWORK
Previous Post Next Post

Contact Form

2.054 Pelanggan Gunakan Kereta Api di Stasiun Bojonegoro hari selasa Pada Libur Panjang Waisak 2025 | MLV Teknologi Kerjasama dengan HDII Ciptakan Booth menarik di Pameran Megabuild 2025 | Lampaui Target, LRT Jabodebek Layani 202 Ribu Pengguna Selama Libur Panjang Waisak | Penyidikan Kasus Dugaan Korupsi Kades Kradinan oleh Satreskrim Dinyatakan Lengkap (P21) dan Dilimpahkan ke Kejari Tulungagung | Pastikan pelayanan sesuai type A. BPJS lakukan Kredensialing RSUD Dr.Iskak Tulungagung. | Polres Tulungagung Menggelar Pelatihan Membuat Dan Menerbangkan Balon Udara Tanpa Awak Secara Aman dan Sesuai Regulasi | Bakar Keranda Mayat,Massa Tuntut Pilkades Sampang Segera Digelar | Polsek Ngronggot bhabinkamtibmas DS Betet Dukung Ketahanan Pangan . | Wakapolda Jatim Tinjau Kesiapan SPPG dan Lokasi Rencana Pembangunan Gudang Ketahanan Pangan di Mojokerto | Siapkan Talenta Adaptif untuk Era Industri 4.0: BINUS University @Semarang dan Microsoft Dorong Literasi AI Lewat elevAIte Indonesia | mas tamvan