Toto Soedarto Menang Mutlak Dalam Pemilihan Ketua RAPI 05 Bondowoso

Dilihat 0 kali

 

BONDOWOSO

jawatimurnews.com - Radio Antar Penduduk Indonesia (RAPI) wilayah 05 Bondowoso. 

Menggelar Musyawarah Wilayah (Muswil) bertempat di Pasar Rakyat Desa Jebung Kidul Kecamatan Tlogosari Bondowoso. 

Dengan mengusung tema "Tingkatkan Solidaritas, RAPI Bangkit  untuk Solidaritas". Minggu (19/12/2021) 

Salah satu agenda musyawarah wilayah ini adalah pemilihan ketua dan pengurus RAPI wilayah 05 Bondowoso masa bhakti 2021 sampai 2026.

Dalam pemilihan ketua ini kembali Toto Soedarto lelaki kelahiran Ujung Pandang terpilih kembali menjadi ketua RAPI Lokal 05 Bondowoso. 

Toto Soedarto terpilih secara aklamasi dengan jumlah anggota yang hadir sebanyak 131 orang. 

Dengan perolehan suara 80 orang. 

Ketua RAPI wilayah 05 Bondowoso terpilih Toto Soedarto mengucapkan terima kasih kepada seluruh anggota RAPI Lokal 05 Bondowoso yang telah mempercayakan kembali dirinya untuk memimpin.

Dan akan menjalankan organisasi, sebagai pengurus tentunya akan senantiasa mengikuti program kerja RAPI 05 Bondowoso baik itu program bantuan komunikasi, bencana alam atau sebagainya.

Harapannya kedepan anggota RAPI 05 Bondowoso tidak ada sekat sekat diantara anggotaanggota, ujarnya.

(Apin)

Comments

Not using Html Comment Box  yet?

No one has commented yet. Be the first!

rss

@Redaksi Jawatimurnews

Sumber : JTN Media Network

 THE GREEN NEWS JTN
Previous Post Next Post

Contact Form

OX-ZM 2020 Blogger Template SEO Responsive Clean CSS3 | apkmodstore Template Untuk Blog Download, Responsive, Fast Loading Plus Safelink | Cara Memasang Musik Dari Youtube Ke Blog | SISIMPL Templates Responsive, Fast Loading, Valid HTML5 | Membuat Multi Tab Server Video Streaming Seperti Layarkaca21 | Membuat Tombol Download Keren Seperti JalanTikus di blog | Membuat Semua Link External Menjadi Open New Tab | SIMPLE FAST | Template Responsive Mobile Friendly dan Fast Loading | Membuat Progress Scrollbar Pure JavaScript di Blogger | Membuat Menu Melayang (Sticky) Pure Javascript | mas tamvan