PEMALANG
JAWATIMURNEWS.COM - Bupati Pemalang Mukti Agung Wibowo,ST,M,Si., berkenan menghindari kerja Bhakti di Mushalla Baitul Salim Baitussalim, Dusun Sigeblog Desa Penakir Kecamatan Pulosari.(Kamis 20/1/22).
Terpantau di Lokasi, Dr,AP.Muhamad Arifin (Sekda) Jajaran OPD Kabupaten Pemalang, Camat Pulosari,Tamat ( Ketua Paguyuban Kades Kec Kecamatan Pulosari,Kades Penakir Agus., tokoh /warga masyarakat Desa setempat.
Pasca Diskusi dan tanya jawab .
Bupati yang akrab dipanggil Mas Agung ,menyerahkan sejumlah paket Sembako untuk warga kurang mampu,uang tunai (Pribadi Bupati), serta uang hasil patungan Jajaran OPD
Untuk membantu pembuatan WC,serta penyambungan jaringan air bersih oleh PDAM untuk kepentingan kegiatan peribadatan di Musholla tersebut.
Setelah sebelumnya, Beliau
mengingatkan kepada warga Desa Penakir khususnya dan masyarakat abupaten Pemalang umumnya, agar tidak abai terhadap Prokes, serta meminta kepada warga, agar ikut berperan aktif dalam mensukseskan percepatan Vaksin dan program pemerintah lainnya,guna terwujudnya masyarakat Pemalang yang Adil Makmur Agamis dan Ngangeni (AMAN) Melalui program unggulan 3D 1T, yakni.
Desi/Desa Sinergi.
Dewi/ Desa Wisata.
Dedi/Desa Digital.
Koin / Kota Industri.
Menjawab pertanyaan wartawan, Mukti Agung Wibowo mengakui, kehadiran beliau bersama rombongan ke Desa Penakir, tidak di rencanakan jauh hari sebelumnya." Ini spontanitas, untuk memantau capaian vaksin ke Desa desa.
"Saya berharap.
target 70% warga tervaksin di Kabupaten Pemalang akan segera terpenuhi".
Terang Mas Agung.
Kepada wartawan,Kades Penakir mengungkapkan, Giat Bupati ke Desanya sangat mendadak.
informasi di peroleh, menurutnya, kurang dari 12 jam.
" Saya atas nama pribadi dan selaku kepala Desa Penakir mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada Bupati beserta rombongan atas segala perhatian dan bantuan yang telah di berikan kepada masyarakat Desa kami. mohon maaf yang sedalam-dalamnya, apabila penyambutan kami tidak sesuai karapan.
Ungkap Agus Riyadi/ Kades Penakir.
Sumber : Jtn Media Network
(Himawan)
No one has commented yet. Be the first!