Kapolresta Deli Serdang Sambut Hangat Audensi Bina Kerjasama Antar Generasi (BKAG) Deli Serdang

Dilihat 0 kali

 


DELI SERDANG

JAWATIMURNEWS.COM -Kapolresta Deli Serdang Kombes Pol Irsan Sinuhaji, SIK, MH menerima audensi dari Bina Kerjasama Antar Generasi (BKAG) Kab. Deli Serdang. Kamis (20/01/2022) Pagi.

Bertempat di Lobby Utama Polresta Deli Serdang, Kapolresta Deli Serdang Kombes Pol Irsan Sinuhaji, SIK, MH yang didampingi oleh Kasat Intelkam AKP Syahrial Efendi Siregar, SH, MAP menyambut hangat Ketua BKAG Deli Serdang an. Pdt. Taruli Sihombing, ST,h, M.M, dan Seksi Bidang Usaha an. Pdt. Ikut Damai Laila,S.Th.

Pada audensi tersebut Bina Kerjasama Antar Generasi (BKAG) Kab. Deli Serdang menyampaikan tujuannya datang ke Polresta Deli Serdang merupakan kegiatan menjalin silaturahmi kepada Pak Kapolresta Deli Serdang terkait program kerja dan kegiatan BKAG Indonesia DPC kab. Deli Serdang untuk dapat bekerja sama dan berkomunikasi yang baik sekaligus menunjukkan bukti kepengurusan yang sah BKAG berupa Foto copy SK MENKUMHAM RI, Foto copy Sertifikat Merek, Foto copy Anggaran Dasar, Foto copy Anggaran Rumah Tangga dan Foto copy SK Pengurus.

Dalam sambutan nya , Kapolresta Deli Serdang Kombes Pol Irsan Sinuhaji, SIK, MH mengungkapkan dukungannya dengan kegiatan positif  yang menjadi program dari Bina Kerjasama Antar Generasi (BKAG) Kab. Deli Serdang.

โ€œPihak Polresta Deli Serdang akan mendukung tugas-tugas BKAG Kab. Deli Serdang serta menjalin komunikasi yang baik, silahkan berkordinasi yang baik dengan fungsi Binmas dan intelkam sehingga mewujudkan dan memelihara Kamtibmas di Wilayah Hukum Polresta Deli Serdang. Tetap Waspada dan selalu Jaga kesehatan, agar kita dapat selalu melaksanakan aktifitas yang rutin," Ujar Mantan Kapolres Madina - Polda Sumatera Utara tersebut. 


Sumber : Jtn Media Network 

(Leodepari)

Comments

Not using Html Comment Box  yet?

No one has commented yet. Be the first!

rss

@Redaksi Jawatimurnews

Sumber : JTN Media Network

 THE GREEN NEWS JTN
Previous Post Next Post

Contact Form

11 Tanaman Herbal untuk Nyeri Otot dan Sendi: Manfaat dan Khasiat nya | Planar: Teknologi Audio Visual Terdepan Meningkatkan Produktivitas Lingkungan Kerja Modern | Kapolres Nganjuk Hadiri Dharma Santi, Serukan Toleransi Antarumat Beragama | India dan Indonesia Perkuat Hubungan Strategis Lewat Dialog Perencanaan Kebijakan di Jakarta | Hari Bumi di Marianna Resort: Aksi Nyata Pelestarian Alam Bersama Sarah Pandjaitan dan Pemerintah Setempat | Menteri BUMN Tinjau Kesiapan Operasional Bali International Hospital: RS Berstandar Internasional Siap Layani Masyarakat | Warga Pojok Desa Tanjung kalang Mengalami keracunan Setelah hajatan di Rumah ketua RT. | Kedubes India Perkuat Kemitraan Strategis dalam Teknologi Pertahanan Pada Forum Temu Bisnis Pertahanan Berbasis Riset dan Inovasi di Indonesia | ASRI dan Carla Skin Clinic Berkolaborasi untuk Hutan Lebih Sehat di Hari Bumi | Handara Golf & Resort Bali Perkuat Komitmen Terhadap Sustainability di Bulan Bumi Ini | mas tamvan