Relawan Srikandi Ikut Deklarasi dan Peneguhan Arah Juang DGP Kab. Banyumas

Dilihat 0 kali

 


BANYUMAS_JAWA TENGAH

JAWATIMURNEWS.COM - Relawan wanita Srikandi DGP tak ketinggalan ikut serta dalam Deklarasi dan Peneguhan Arah Juang Dulur Ganjar Pranowo Kabupaten Banyumas di Convention Hall RM Pondok Duyung Purwokerto pada Minggu, 09/01 /2022.

Relawan wanita Srikandi di ketuai oleh ibu Yance, para Srikandi yang rata-rata para ibu ikut aktif mulai dari menyiapkan daftar hadir peserta Deklarasi, konsumsi, paduan suara menyanyikan lagu Indonesia Raya, Mars DGP dan penanda tanganan Deklarasi.

Ketua Umum DPP DGP Raden Zio Suroto dan Ketua DPP DGP Kab. Banyumas juga ikut memberikan apresiasi setinggi-tingginya kepada para ibu-ibu Srikandi  relawan DGP yang telah bahu-membahu dan gotong royong mengumpulkan para simpatisan wanita guna mendukung Ganjar Pranowo sebagai Pemimpin Nasional meneruskan Bapak Joko Widodo sebagai Presiden RI di periode 2024 - 2029 nanti, ujar Ketua DPP.

Tidak lupa para simpatisan Ibu-ibu Srikandi juga selalu mematuhi protokol kesehatan.


Sumber : Jtn Media Network 

(Syarif AR Jtn)

Comments

Not using Html Comment Box  yet?

No one has commented yet. Be the first!

rss

@Redaksi Jawatimurnews

Sumber : JTN Media Network

 THE GREEN NEWS JTN
ANGGARDAYA
Jum'at 25 April 2025 05:07:55 PM
 THE GREEN NEWS JTN
 THE GREEN NEWS JTN
Previous Post Next Post

Contact Form

PTPP Melunasi Obligasi dan Sukuk Mudharabah Lebih Cepat dari Tanggal Jatuh Tempo | Hisense Luncurkan Laser Berteknologi Canggih Smart Mini Projector C2 Ultra, Hadirkan Bioskop Maksimal di Setiap Suasana | Lebih Banyak Pilihan! Daftar Aset Kripto Resmi di Indonesia Tembus 1.444 Token | Pembinaan Rohani dan Mental Polres Nganjuk, Kapolres Inginkan Peningkatan Kualitas Ibadah | Dorong Inklusivitas dan Regenerasi Talenta Energi Berkelanjutan, Elnusa Petrofin Jalin Kemitraan Strategis dengan Dunia Akademik di 3 Kota Besar | Seruan Hari Bumi untuk Pelestarian: Permata Alam Tersembunyi di Indonesia | Kartini Zaman Now, Mandiri Finansial Lewat Solusi BRI Finance | Qiscus Umumkan Integrasi Resmi TikTok Messaging Ads ke dalam Platform Omnichannel-nya | LRT Jabodebek Peringati Hari Kartini dengan Wujud Nyata Dukungan untuk Wanita | Kapolres Kepulauan Meranti Lepas Puluhan Peserta Jambore Karhutla 2025 | mas tamvan