Selalu Bersinergi, Babinsa Sari Nadi Komsos Bersama Kepala Desa

Dilihat 0 kali

 

KUTAI KARTANGEGARA

JAWATIMURNEWS.COM - Babinsa koramil 0906-09/Kota Bangun Kodim 0906/Kutai kartanegara (Kkr) Serda Sumiran melakukan kegiatan komunikasi sosial bersama Kepala Desa guna mempererat tali silaturahmi dan kerja sama yang sudah terjalin baik bertempat di kantor Desa Sari Nadi Kecamatan Kota Bangun, Rabu (19/1/2022).

Serda Sumiran mengatakan melalui kegiatan komunikasi sosial (Komsos) yang di lakukan secara rutin dan berkesinambungan dapat mendukung tugas pokok babinsa guna mewujudkan sinergitas antara babinsa dengan aparatur pemerintahan desa.

Pelaksanaan Komunikasi Sosial ini merupakan tugas rutin yang harus selalu dilakukan oleh Babinsa untuk mengetahui kondisi dan perkembangan situasi yang ada diwilayah binaan, dengan melakukan kegiatan Komsos akan mempereret hubungan silaturahmi sehingga mampu mewujudkan kemanunggalan TNI bersama masyarakat imbuhnya.


Sumber  Jtn Media Network

Autentikasi : Kodim 0906/Kkr

(Vito)

Comments

Not using Html Comment Box  yet?

No one has commented yet. Be the first!

rss

@Redaksi Jawatimurnews

Sumber : JTN Media Network

 THE GREEN NEWS JTN
Previous Post Next Post

Contact Form

Indonesia Luncurkan Indonesian Society of Regenerative Medicine | MLV Teknologi Memperkenalkan AV System Integration untuk Meningkatkan Kolaborasi Korporat | PTPP Melunasi Obligasi dan Sukuk Mudharabah Lebih Cepat dari Tanggal Jatuh Tempo | Hisense Luncurkan Laser Berteknologi Canggih Smart Mini Projector C2 Ultra, Hadirkan Bioskop Maksimal di Setiap Suasana | Lebih Banyak Pilihan! Daftar Aset Kripto Resmi di Indonesia Tembus 1.444 Token | Pembinaan Rohani dan Mental Polres Nganjuk, Kapolres Inginkan Peningkatan Kualitas Ibadah | Dorong Inklusivitas dan Regenerasi Talenta Energi Berkelanjutan, Elnusa Petrofin Jalin Kemitraan Strategis dengan Dunia Akademik di 3 Kota Besar | Seruan Hari Bumi untuk Pelestarian: Permata Alam Tersembunyi di Indonesia | Kartini Zaman Now, Mandiri Finansial Lewat Solusi BRI Finance | Qiscus Umumkan Integrasi Resmi TikTok Messaging Ads ke dalam Platform Omnichannel-nya | mas tamvan