JTN  UPDATE: Kamis 8 Mei 2025 05:25:29 AM

Upacara Korp Raport Kenaikan Pangkat Pengabdian Periode 1 Februari 2022 Di Polres Pasuruan

Dilihat 107 kali

PASURUAN_JAWA TIMUR

JAWATIMURNEWS.COM - Upacara Korp Raport Kenaikan Pangkat Pengabdian periode 01 Februari 2022 dipimpin langsung oleh Wakapolres Pasuruan Kompol Edith Yuswo Widodo, S.I.K., sebanyak 2 personil Polsek jajaran, Senin (31/01/2022).

Upacara diselenggarakan di Lapangan Sarja Arya Racana Polres Pasuruan, 2 personil dinaikan pangkat nya setingkat lebih tinggi untuk periode Kenaikan Pangkat 01 Februari 2022 yakni dari pangkat Aiptu(Ajun Inspektur Polisi Satu) ke pangkat Ipda(Inspektur Polisi Dua).

Personil yang mendapatkan Kenaikan Pangkat yakni Ipda Sunariyo jabatan Panit 2 Binmas Polsek Pandaan Polres Pasuruan, dan Ipda Eko Wahono jabatan Kasium Polsek Purwodadi Polres Pasuruan.

"Saya harap saudara untuk kerja lebih maksimal dan tetap memiliki loyalitas tinggi terhadap Institusi Polri, jaga nama baik Polri di mata masyarakat dan lakukan tugas secara ikhlas serta humanis dengan pangkat yang baru ini," tegas Wakapolres.

"Seperti pesan yang pernah disampaikan oleh bapak Kapolri yaitu (Apabila kita ingin organisasi kita jadi baik, apabila kita ingin anggota kita baik, tanamkan budaya untuk berbuat baik)," pungkasnya.


Sumber : Jtn Media Network 

(Apin/Sofi Adiguna Pratama)


@Redaksi JAWATIMURNEWS
Editor : Zahrudin-Haris-Athallah SND
Sumber : JTN MEDIA NETWORK

Comments

Not using Html Comment Box  yet?

No one has commented yet. Be the first!

rss
Previous Post Next Post

Contact Form

SMP 1 Tanjunganom Dapat juara Harapan."Lomba Jurnalis SMP MIO NGANJUK 2025" | PTPP Rayakan Hardiknas 2025 dengan “Bekal PPintar”, Dukung Gizi Anak Sekolah di Daerah 2025 | KAI Daop 8 Surabaya Raih Penghargaan Stand Terbaik Dalam Ajang Malang City Expo 2025 | WSBP Terima Penghargaan pada The Best Corporate Emmision Reduction Transparency Awards 2025 | Coming Soon ! CitraSun Garden Semarang akan luncurkan New Show Unit Tipe Anordhite! | 5 Alasan Proses Approval Harus Dibuat Otomatis | Optimalisasi Konsumsi Listrik: Cara Cerdas Menghemat Energi dan Biaya! | KA Makassar–Parepare Pecah Rekor Angkut 34.291 Pelanggan, Tertinggi Sepanjang 2025 | Reksa Dana Pasar Uang BRI-MI, Pilihan Investasi Optimal di Tengah Ketidakpastian Global | Pajak UMKM Tetap 0,5%, Sribu Ingatkan UMKM Pentingnya Digitalisasi | mas tamvan