Meriahkan Tahun Baru Islam, Karangtaruna Bersama Warga Berbondong-bondong Pawai Obor Keliling Kampung

Dilihat 0 kali


    𝙺𝚊𝚛𝚊𝚗𝚐 𝚃𝚊𝚛𝚞𝚗𝚊 𝙳𝚎𝚜𝚊 𝙶𝚞𝚗𝚝𝚒𝚗𝚐 𝙺𝚎𝚌𝚊𝚖𝚊𝚝𝚊𝚗 𝚂𝚞𝚔𝚘𝚛𝚎𝚓𝚘 𝙺𝚊𝚋𝚞𝚙𝚊𝚝𝚎𝚗 𝙿𝚊𝚜𝚞𝚛𝚞𝚊𝚗 𝚖𝚎𝚗𝚐𝚐𝚎𝚕𝚊𝚛 𝙿𝚊𝚠𝚊𝚒 𝙾𝚋𝚘𝚛, 𝚂𝚊𝚋𝚝𝚞,22/07/23


𝙅𝙖𝙬𝙖𝙩𝙞𝙢𝙪𝙧𝙣𝙚𝙬𝙨.𝙘𝙤𝙢 (27/07/2023) 

Pasuruan,- Dalam rangka peringati Tahun baru islam 1 Muharam Karang Taruna Desa Gunting Kecamatan Sukorejo Kabupaten Pasuruan menggelar Pawai Obor, Sabtu,22/07/23

Kegiatan tersebut di ikuti oleh Warga Desa Gunting, acara tersebut cukup ramai, masyarakat antusias mengikuti acara tersebut, tak lain terutama dusun Genitri mulai dari anak anak, ibu ibu muslimat juga para pemuda Karang Taruna. Sekitar 500 warga yang ikut meramaikan acara tersebut, peserta pawai obor mengelilingi Desa dan mengumandangkan Sholawat Burda.

 "Kegiatan Pawai Obor di mulai pukul 19.00 WIB dengan Start kumpul di rumah Bpk Dober/Pak Kasun Dusun genitri dan Finish dirumah Bpk.Rofik selaku Rt.10 Dusun Genitri.

Pawai Obor dalam rangka memeriahkan Tahun Baru Islam 1 Muharram 1445 H mengusung "Tema Cahaya"Tahun Baru Islam dengan tentram, damai dan kemakmuran yang selalu mengikuti kita semua.

Kepala Desa Gunting H.Wasimun mengucapkan rasa syukur dan bangga kepada Pemuda Karang tuna yang sukses menyelenggarakan Pawai Obor untuk memeriahkan Tahun Islam 1 Muharram 1445 H.Semoga di tahun akan datang terus bisa seperti ini dan lebih ramai lagi.

Diinginkan agar Para Pemuda Desa Gunting khususnya Dusun Genitri tidak melenceng dari ajaran agama serta selalu memberikan ide ide kreatif yang dapat dilaksanakan bersama.

 "Kita berhararap di semua elemen baik karang Taruna,BPD,Pemdes serta organisasi kemasyarakatan lain memberikan yang terbaik buat masyarakatnya."tuturnya.

 Acara Pawai Obor kawal oleh Tim Anggota LINMAS dan Anggota Banser Desa Gunting.

Dia Acara di titik Finist di meriahkan Kembang Api yang ramai disaksikan warga setempat yang begitu bersorak sorak dengan kegembiraan.

𝙎𝙪𝙢𝙗𝙚𝙧 : 𝙅𝙩𝙣 𝙈𝙚𝙙𝙞𝙖 𝙉𝙚𝙩𝙬𝙤𝙧𝙠

𝙋𝙚𝙬𝙖𝙧𝙩𝙖 : 𝙔𝙖𝙯𝙞𝙙453

𝙀𝙙𝙞𝙩𝙤𝙧 : 𝙒𝙢𝙨



@Redaksi Jawatimurnews

Sumber : JTN Media Network

Post a Comment

No Spam,No SARA,No Eksploitasi
Komenlah yang berkualitas & berkelas

:) :)) ;(( :-) =)) ;( ;-( :d :-d @-) :p :o :>) (o) [-( :-? (p) :-s (m) 8-) :-t :-b b-( :-# =p~ $-) (b) (f) x-) (k) (h) (c) cheer
Click to see the code!
To insert emoticon you must added at least one space before the code.
Previous Post Next Post

Contact Form

Bitcoin Stabil di $84.000, Sentimen Pasar Masih Dibatasi Kekhawatiran Perang Dagang | Mahasiswa Fashion Program BINUS UNIVERSITY Lakukan Immersion Trip ke Pekalongan: Mendalami Budaya, Menghidupkan Warisan dalam Karya | Kuliner Favorit Keluarga: Bubur Ayam Jakarta 46 di Surabaya | Bukan Sekadar Agensi, Longetiv.id Hadir Sebagai Mitra Tumbuh Digital Bisnis Lokal | Aksi Perusakan Dan Penutupan Akses Jalan Tambang Pasir Kejayan Diduga Ulah Provokasi Oknum Suruhan | Libur Panjang Peringati Jumat Agung dan Paskah, KAI Daop 8 Surabaya Operasikan KA Tambahan | Akun IG Sepi Terus? Coba Audit 5 Menit Ini Biar Ga Posting Sia-Sia! | Ada Blind Box Festival di Grand Galaxy Park Bekasi | KAI Group Berhasil Melayani 29.170.705 Pelanggan Selama Masa Angkutan Lebaran 2025 | Kas Bersih WSBP Positif, Penerimaan Pelanggan Tumbuh 19,62% Sepanjang Tahun 2024 | mas tamvan(x)