Gotong Royong Warga Bugul Kidul Antisipasi Terjadinya Banjir

Dilihat 0 kali
Foto : kebersihan lingkungan,  sebagai upaya menormalisasi saluran air dari sampah yang berserakan dan menyumbat beberapa lorong drainase, kegiatan gotong royong dilakukan warga bugul kidul pada Hari minggu 26-11-2023, pagi, Kota Pasuruan. 

PASURUAN_JAWA TIMUR
JAWATIMURNEWS.COM|Kegiatan gotong royong dilakukan warga bugul kidul Kota Pasuruan, pada Hari minggu 26-11-2023, pagi, hampir seluruh warga di wilayah bugul kidul melaksanakan kegiatan serentak tersebut. Hal itu dilakukan selain untuk menjaga kebersihan lingkungan, juga sebagai upaya menormalisasi saluran air dari sampah yang berserakan dan menyumbat beberapa lorong drainase dalam mengantisipasi datangnya musim hujan pada akhir tahun ini.

Saat kegiatan itu dilaksanakan, puluhan Warga Jl. Patimura dari Rt. 01 sampai Rt. 05, Rw, 1, kelurahan Bugul Kidul terlihat sangat antusias mengikuti kegiatan tersebut. Partisipasi warga, didorong oleh cuaca yang tak menentu seperti saat ini yang sangat dirasakan oleh masyarakat, hal itu juga membuat kebanyakan warga menjadi was-was saat menghadapi musim penghujan yang bisa dimungkinkan datang secara tiba tiba. 
Agus, Warga sekitat saat di temui di lokasi menerangkan,"di karenakan jika musim hujan pasti di bugul kidul banjir. 

lanjut Agus, yang di kerjakan tadi mulai dari buka gorong gorong , bersih bersih rumput, mengumpulkan beberapa sampah kering yang langsung dibakar. "Pungkasnya. 

Pewarta : Ags
Editor     : Pb/wms

Comments

Not using Html Comment Box  yet?

No one has commented yet. Be the first!

rss

@Redaksi Jawatimurnews

Sumber : JTN Media Network

 THE GREEN NEWS JTN
Previous Post Next Post

Contact Form

OX-ZM 2020 Blogger Template SEO Responsive Clean CSS3 | apkmodstore Template Untuk Blog Download, Responsive, Fast Loading Plus Safelink | Cara Memasang Musik Dari Youtube Ke Blog | SISIMPL Templates Responsive, Fast Loading, Valid HTML5 | Membuat Multi Tab Server Video Streaming Seperti Layarkaca21 | Membuat Tombol Download Keren Seperti JalanTikus di blog | Membuat Semua Link External Menjadi Open New Tab | SIMPLE FAST | Template Responsive Mobile Friendly dan Fast Loading | Membuat Progress Scrollbar Pure JavaScript di Blogger | Membuat Menu Melayang (Sticky) Pure Javascript | mas tamvan