Satgas TMMD 119 Kodim 0819/Pasuruan Pasang Bekisting Paving Block

Dilihat 0 kali

 


JAWATIMURNEWS.COM |   Senin  (26/2/2024)

PASURUAN_JAWA TIMUR,- Mengejar target proyek fisik TMM ke-119 Satgas TMMD dan warga mulai memasang bekisting Paving block kanan dan kiri jalan sepanjang 300 M untuk program pemavingan jalan Kampung di Dsn. Tegalan 1 Desa Kalipang Kec. Grati kab. Pasuruan. Senin (26/02/24)

Papan bekisting di pasang di pinggir jalan, papan bekisting merupakan cetakan yang dibuat pada pemavingan jalan supaya diperoleh bentuk tertentu.

Menurut Pasi Ter Kodim 0510/Tigaraksa Lettu Arh Ahmad Nur Hidayat  melalui Danton satgas Letda Arm Mariko menjelaskan, Pemasangan bekisting harus benar dan tepat supaya diperoleh bangunan yang bagus dan berkualitas.

โ€œKuatnya paving jalan tak hanya bergantung pada konstruksi paving yang baik, tetapi juga dalam pemasangan bekisting yang benar dan tepat dapat memperkokoh penataan paving yang ada didalamnya, apalagi jalan ini nantinya akan selalu dipakai warga dalam kegiatan sehari-hari,โ€ katanya.

Ia menambahkan, dengan pemasangan Bakisting dan paving yang berkualitas baik, Pasi ter berharap pavingisasi jalan hasil kerja Satgas TMMD 119 Kodim 0819/Pasuruan dan warga ini bisa kuat dan kokoh sehingga dapat digunakan warga dalam menjalankan aktivitasnya.

Dalam pengerjaan TMMD reguler 119 ini dilakukan secara gotong royong antara personil satgas TMMD bersama warga dalam mengerjakan pemavingan jalan penghubung antar dusun yang nantinya akan dipergunakan masyarakat untuk menjalankan perekonomian warga setiap hari.   (JTNRed)


Pewarta       :  Agus
Editor           :  Kemal | Red
Autentikasi :  Pendim KODIM 0819/Pasuruan

Comments

Not using Html Comment Box  yet?

No one has commented yet. Be the first!

rss

@Redaksi Jawatimurnews

Sumber : JTN Media Network

 THE GREEN NEWS JTN
Previous Post Next Post

Contact Form

11 Tanaman Herbal untuk Nyeri Otot dan Sendi: Manfaat dan Khasiat nya | Planar: Teknologi Audio Visual Terdepan Meningkatkan Produktivitas Lingkungan Kerja Modern | Kapolres Nganjuk Hadiri Dharma Santi, Serukan Toleransi Antarumat Beragama | India dan Indonesia Perkuat Hubungan Strategis Lewat Dialog Perencanaan Kebijakan di Jakarta | Hari Bumi di Marianna Resort: Aksi Nyata Pelestarian Alam Bersama Sarah Pandjaitan dan Pemerintah Setempat | Menteri BUMN Tinjau Kesiapan Operasional Bali International Hospital: RS Berstandar Internasional Siap Layani Masyarakat | Warga Pojok Desa Tanjung kalang Mengalami keracunan Setelah hajatan di Rumah ketua RT. | Kedubes India Perkuat Kemitraan Strategis dalam Teknologi Pertahanan Pada Forum Temu Bisnis Pertahanan Berbasis Riset dan Inovasi di Indonesia | ASRI dan Carla Skin Clinic Berkolaborasi untuk Hutan Lebih Sehat di Hari Bumi | Handara Golf & Resort Bali Perkuat Komitmen Terhadap Sustainability di Bulan Bumi Ini | mas tamvan