Seorang oknum wartawan membuat fitnah pada Organisasi Perkumpulan Wartawan Online Dwipantara (PWO DWIPA)

Dilihat 107 kali

 

JAWATIMURNEWS.COM |   Sabtu  (17/2/2024)

JAKARTA,- Seorang oknum wartawan dari media online berinisial (N) membuat fitnah terhadap organisasi Perkumpulan Wartawan Online Dwipantara (PWO Dwipa). Fitnah ini berkaitan dengan klaim ketidaklengkapan legalitas PWO Dwipa, terutama terkait Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP), Kamis 15/2/2024.

Oknum tersebut  mengklaim bahwa legalitas PWO Dwipa tidak lengkap dan menyoroti kekurangan, khususnya NPWP. Namun, Ketua Umum PWO Dwipa, Feri Rusdiono, memberikan tanggapan tegas bahwa semua administrasi legalitas PWO Dwipa sudah lengkap, termasuk NPWP yang sudah terdaftar di KPP Jakarta Duren Sawit sejak Mei 2023.

โ€œSudah terdaftar. Silakan cek ke kantor pajak,โ€ ujar Feri Rusdiono.

Sekretaris Jenderal PWO Dwipa, Martha Syaflina, menegaskan bahwa legalitas PWO Dwipa sudah sangat lengkap, mulai dari akta notaris pendirian, SK Menkumham, hingga NPWP. Ia juga menawarkan bukti dengan mengatakan, โ€œGampang, bisa telepon notarisnya. Saya kemarin baru saja melakukannya. Kita sudah mulai masuk kesbangpol di beberapa daerah.โ€

Martha menegaskan bahwa tuduhan fitnah terhadap legalitas PWO Dwipa tidak berdasar dan siap membuktikan keabsahan legalitas organisasi tersebut.  (Red)


Redaksi
Editor        :  Wms | Kemal


 


@Redaksi JAWATIMURNEWS
Editor : Zahrudin-Haris-Athallah SND
Sumber : JTN MEDIA NETWORK

Comments

Not using Html Comment Box  yet?

No one has commented yet. Be the first!

rss
Previous Post Next Post

Contact Form

MAXY Academy Gelar Kelas Gratis: Bongkar Cara Brand Besar Atur Konten Pakai AI Tools | Antisipasi Kecelakaan, Kanit Binmas Polsek Taman Bersihkan Kerikil di Jalur Rel Jalan Raya Ngelom | Dipimpin Gubernur Khofifah Misi Dagang Di Kaltim Tembus Transaksi Rp 1 Triliun Lebih | Labamu dan Adapundi Luncurkan Solusi Pembiayaan Terintegrasi untuk Merchant Aktif Labamu | Sukses Digelar, KADIN Indonesia Trading House Gelar Exporter Meet Up Perdana untuk Dorong Ekspansi Pasar Global | Dukung Proses Pemulihan, Kapolres Nganjuk Jenguk Kasat Binmas di Prambon | AI vs Manual Forecasting: Mana yang Lebih Efektif untuk Perencanaan Keuangan? | Semarak nyadran desa kemlokolegi Arak arakan Gunungan rebutan Julen jadi Tradisi Tiap Tahun | Libur Panjang Waisak, KAI Daop 8 Surabaya Tambah Perjalanan KA dari Stasiun Malang | Dorong Keterlibatan Brand, LindungiHutan Permudah Akses Kolaborasi Hijau | mas tamvan