Tak Kenal Lelah, Anggota Satgas TMMD Tetap Bekerja Meski Malam Hari

Dilihat 0 kali

 

JAWATIMURNEWS.COM |   Rabu  (20/3/2024)
PASURUAN_JAWA TIMUR,- Seperti tidak mengenal kata lelah, para anggota Satuan Tugas (Satgas) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) yang berada di Dusun Tegalan III Desa Kalipang Kec. Grati, melanjutkan pekerjaan pengerasan jalan paving sepanjang 700 meter yang merupakan sasaran fisik TMMD ke-119. 

Pemavingan jalan kampung sepanjang 700 meter ini terus dilakukan meski sudah memasuki waktu malam hari. Hal tersebut dilakukan agar dapat memenuhi target waktu yang telah ditentukan. 

"Setelah berbuka puasa, para anggota satgas TMMD kembali melanjutkan pemavingan jalan  bersama warga, meski malam hari anggota satgas TMMD 119 terus mengerjakan pekerjaan ini agar cepat selesei dan bisa segera di manfaatkan warga,โ€™ ungkap Lettu Arh Nur Hidayat Pasiterdim 0819/Pasuruan. Selasa Malam (12/03/24)

โ€œPengerasan jalan paving  ini memang terus dikejar penyelesaiannya agar pada saat kegiatan inti nantinya bisa berjalan sesuai target,โ€ pungkasnya..

Rifa'i  warga Dusun Tegalan III mengucapkan banyak terima kasih atas semua bantuan dari Bapak-bapak TNI yang telah membangun jalan paving, โ€œKami sangat bersyukur dengan adanya TMMD 119 jalan desa kami di paving sehingga pada saat hujan tidak lagi becek dan berlumpur,โ€ tutupnya. (Agus)


Pewarta    :  Agus
Editor        :  Kemal | Red
| JTN RILIS UP BIRO PASURUAN RAYA |
Autentikasi PENDIM  0819/PASURUAN

Comments

Not using Html Comment Box  yet?

No one has commented yet. Be the first!

rss

@Redaksi Jawatimurnews

Sumber : JTN Media Network

 THE GREEN NEWS JTN
Previous Post Next Post

Contact Form

MLV Teknologi Memperkenalkan AV System Integration untuk Meningkatkan Kolaborasi Korporat | PTPP Melunasi Obligasi dan Sukuk Mudharabah Lebih Cepat dari Tanggal Jatuh Tempo | Hisense Luncurkan Laser Berteknologi Canggih Smart Mini Projector C2 Ultra, Hadirkan Bioskop Maksimal di Setiap Suasana | Lebih Banyak Pilihan! Daftar Aset Kripto Resmi di Indonesia Tembus 1.444 Token | Pembinaan Rohani dan Mental Polres Nganjuk, Kapolres Inginkan Peningkatan Kualitas Ibadah | Dorong Inklusivitas dan Regenerasi Talenta Energi Berkelanjutan, Elnusa Petrofin Jalin Kemitraan Strategis dengan Dunia Akademik di 3 Kota Besar | Seruan Hari Bumi untuk Pelestarian: Permata Alam Tersembunyi di Indonesia | Kartini Zaman Now, Mandiri Finansial Lewat Solusi BRI Finance | Qiscus Umumkan Integrasi Resmi TikTok Messaging Ads ke dalam Platform Omnichannel-nya | LRT Jabodebek Peringati Hari Kartini dengan Wujud Nyata Dukungan untuk Wanita | mas tamvan