Ratusan Warga Didampingi LSM Harimau datangi Kantor Desa Purana Pemalang

Dilihat 0 kali

 


JAWATIMURNEWS.COM |  Selasa  (21/5/2024)

PEMALANG_JAWA TENGAH,-  Kantor  Desa  Purana  yang  masuk  daerah kecamatan  Bantarbolang Kabupaten  Pemalang propinsi  Jawa  Tengah didatangi  Ratusan  warga  yang  didampingi  Lembaga  Swadaya  Masyarakat  (LSM)  Harimau  Pemalang  Pada Hari Selasa  21//5/2024 sekitar  Pukul : 09.00 Wib

Ratusan Masyarakat  yang  melakukan Protes  sambil  membawa  benner  yang  bertulisan, GAGALKAN  RENCANA  PEMBUANGAN  SAMPAH DI WILAYAH DESA  PURANA  DIJADiKAN  TEMPAT  SAMPAH  KAMI  MASYARAKAT  TIDAK SETUJU, "

"Yang  bisa kita  simpulkan  bawa Kalimat  kalimat  itu  semua  adalah  penolakan Rencana  akan  Ditetapkan, Desa Purana," teriak salah satu warga.

Dengan langkah  cepat dan  tanggap Sopan Kades Purana  Menjawab Disaksikan  Masyarakat  Yang  berdemo, 

"Pemerintah, Desa  Purana  akan  siap mendampingi saudara  saudara sekalian menghadap perwakilan Pemerintah  Kabupaten  Pemalang Dan Pimpinam beserta  Jajaran  Instasi / dinas  Pemerintah  Kabupaten  Pemalang  yang  Terkait," kata Kades.

Pantauan  Media yang  berada dilokasi, warga, yang melakukan  protes mendapatkan himbauan  dari Pihak  Danramil  Bantarbolang memberikan Himbauan  melalui pengeras  suara 

"Tolong Bapak  Bapak dan  Ibu  Ibu  serta  Saudara  Saudara  sekalian  harap  tenang dan saya minta kita  menjaga situasi tetap  kondusif," kata Danranil

Sampai ditayangkan berita  ini  proses  mediasi masih  berjalan  ,antara Perwakilan Masyarakat  Desa Purana ( tokoh karang  taruna ) kedua LSM  Harimau  dan  Staf  pihak  pemerintah  Desa  Purana, Pimpinan  Jajaran  Dinas  Lingkugan  Hidup ( DLH) pemalang.



(Tarjoko)

Pewarta    :  Tarjoko
Editor        :  Kemal | Red
Penulis.    :  Tarjoko
| JTN RILIS UP BIRO PEMALANG |


Comments

Not using Html Comment Box  yet?

No one has commented yet. Be the first!

rss

@Redaksi Jawatimurnews

Sumber : JTN Media Network

 THE GREEN NEWS JTN
Previous Post Next Post

Contact Form

Warga Pojok Desa Tanjung kalang Mengalami keracunan Setelah hajatan di Rumah ketua RT. | Kedubes India Perkuat Kemitraan Strategis dalam Teknologi Pertahanan Pada Forum Temu Bisnis Pertahanan Berbasis Riset dan Inovasi di Indonesia | ASRI dan Carla Skin Clinic Berkolaborasi untuk Hutan Lebih Sehat di Hari Bumi | Handara Golf & Resort Bali Perkuat Komitmen Terhadap Sustainability di Bulan Bumi Ini | Bhabinkamtibmas Polsek Prambon Tinjau Langsung Lahan Pangan Bergizi di Desa Wonoplintahan | PIK Avenue Rayakan Easter dengan Ceria Lewat Kikio Easter: Bloom dan Hop | Indonesia Luncurkan Indonesian Society of Regenerative Medicine | MLV Teknologi Memperkenalkan AV System Integration untuk Meningkatkan Kolaborasi Korporat | PTPP Melunasi Obligasi dan Sukuk Mudharabah Lebih Cepat dari Tanggal Jatuh Tempo | Hisense Luncurkan Laser Berteknologi Canggih Smart Mini Projector C2 Ultra, Hadirkan Bioskop Maksimal di Setiap Suasana | mas tamvan