LIPUTAN KHUSUS
PASURUAN_JAWA TIMUR
JAWATIMURNEWS.COM - Dalam rangka memperingati HUT Ketua Umum PDI Perjuangan yang ke-75 DPC PDI Perjuangan Kota Pasuruan adakan Penanaman pohon mangrove di bibir pantai Panggungrejo,jl jendral S Parman,kel.panggungrejo,kec.panggungrejo,kota pasuruan.
Turut hadir dalam penanaman pohon mangrove diantaranya,Edi Paripurna selaku anggot DPRD propinsi Jawa timur Sekaligus Plt Ketua DPC PDI Perjuangan Kota Pasuruan, Arief Dan Soeharsono Selaku Anggota Dewan PDI Perjuangan Kota Pasuruan,Seluruh Pengurus DPC PDIP Kota Pasuruan,PAC PDIP Kota Pasuruan Dan Ranting Kelurahan Panggungrejo,serta Masyarakat di sekitar Bibir pantai Panggungrejo.
Menurut Edi Paripurna ; "Kami Selaku DPC PDI Perjuangan Kota Pasuruan Beserta Seluruh Pengurus PAC dan ranting kelurahan PanggungRejo Melaksanakan Aksi Penanaman 1000 Bibit Pohon Mangrove Dalam Memperingati HUT Ketua Umum Yang ke-75".Ujarnya
"Alhamdulillah Hari ini DPC PDI Perjuangan Kota Pasuruan Sudah Melaksanakan Aksi Penanaman 1000 Bibit Pohon Mangrove,Pada Kondisi alam Saat ini"Sambungnya
"Semoga Dalam Aksi ini dapat Bermanfaat Bagi Masyarakat Kedepannya."tutup nya
(Ferry/sahal)
Sumber : Jtn Media Network
(Ferry/sahal)
Sumber : JTN Media Network
JTN SUPORT BANK BRI An : PT.JATIM INTIPERKASA GLOBAL MEDIA, No. REK : 006501044064531